Cara Alami Memanjangkan Rambut yang Benar dan Tepat
Umumnya ada beberapa cara dalam merawat rambut agar tetap sehat. Dan para wanita pastinya selalu melakukan berbagai macam perawatan rambut. Namun tahukah Anda perawatan rambut yang tidak tepat justru dapat merusak rambut Anda. Tak hanya dapat menyebabkan rambut mudah berketombe, hal tersebut juga seringkali dapat membuat volume rambut berkurang. Jika hal ini tidak segera diatasi rambut panjang dan berkilau akan sulit untuk didapatkan.
Seperti yang kita ketahui, para wanita
pastinya menginginkan rambut yang panjang dan sehat. Selain memilih
produk perawatan yang sesuai dengan kondisi rambut, tak ada salahnya
Anda memanfaatkan beberapa bahan alami. Kandungan bahan alami yang Anda
gunakan pastinya lebih aman jika dibandingkan dengan kandungan bahan
kimia yang terkandung dalam produk perawatan.
Tips dan Cara Alami Memanjangkan Rambut Kepala yang Tepat
Gunakan Teh Hijau
Yang pertama adalah dengan menggunakan teh
hijau. Teh hijau merupakan salah satu bahan alami yang kaya manfaat,
salah satunya yaitu untuk mempercepat pertumbuhan rambut. Hal ini
dikarenakan teh hijau kaya akan antioksidan tinggi yang dapat
melancarkan sirkulai aliran darah pada kulit kepala. Sehingga hal ini
dapat merangsang pertumbuhan rambut dengan lebih cepat. Cara
memanfaatkannya pun sangat mudah, yaitu seduhlah teh hijau lalu oleskan
pada kulit kepala secara merata. Lalu bungkus rambut dengan menggunakan
shower cap ataupun dengan menggunakan handuk hangat dan diamkan selama
30 menit dan bilas sampai bersih.
Minyak Zaitun dan Madu
Kedua adalah dengan menggunakan minyak zaitun
dan madu. Campuran antara minyak zaitun dan madu memang sudah terkenal
sangat efektif dalam menyuburkan rambut. Sebelum tidur tak ada salahnya
untuk mengoleskan campuran madu dan minyak zaitun hangat pada rambut dan
jangan lupa untuk memijat kulit kepala. Diamkan semalaman dan bungkus
rambut dengan shower cap. Keesokan harinya Anda bisa membersihkannya
dengan cara berkeramas. Penggunaan masker rambut alami ini tak hanya
dapat menyuburkan rambut, namun masker ini juga dapat melembutkan rambut
serta mengatasi rambut yang kering dan kusam.
Minyak Kemiri
Sama seperti minyak zaitun, menggunakan minyak
kemiri juga merupakan tips dan cara alami memanjangkan rambut kepala.
Caranya cukup meneteskan 5 tetes minyak kemiri yang sudah dihangatkan
pijat kulit kepala hingga minyak kemiri tersebut dapat meresap. Biarkan
semalaman dan bungkus rambut dengan menggunakan shower cap lalu bilaslah
rambut hingga bersih ketika Anda mandi di pagi hari. Penggunaan masker
minyak kemiri secara teratur juga dapat membuat rambut lebih subur dan
juga dapat terlihat lebih berkilau.
Masker Santan
Berikutnya adalah dengan menggunakan santan.
Meskipun terdengar aneh, akan tetapi masker santan dapat digunakan untuk
memanjangkan rambut. Namun santan yang memiliki khasiat yang seperti
ini adalah santan yang kental dan pekat. Caranya, balurkan santan pada
rambut sampai merata. Lalu bungkus rambut dengan menggunakan shower cap
atau handuk hangat selama 30 menit. Setelah itu bilas hingga bersih.
Lakukan perawatan ini minimal 2 kali dalam seminggu untuk mendapatkan
rambut yang halus, lembut dan sehat.
Masker Lidah Buaya
Setiap orang pastinya sudah tidak
meragukan lagi khasiat lidah buaya untuk menjaga kesehatan rambut. Maka
jangan heran jika saat ini lidah buaya digunakan sebagai bahan dasar
untuk pembuatan produk perawatan rambut. Jika dibandingkan menggunakan
produk perawatan rambut yang berbahan lidah buaya, akan lebih baik jika
Anda menggunakan gel lidah buaya secara langsung. Cara menggunakannya
pun sangat mudah, ambil gel lidah buaya lalu oleskan pada rambut secara
merata. Diamkan selama 30 menit lalu bilas sampai bersih. Agar hasil
perawatan yang Anda lakukan dapat maksimal, cobalah untuk menambahkan
bahan alami lainnya seperti madu murni. Lakukan perawatan ini secara
rutin untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
Memijat Rambut
Cara memanjangkan rambut secara alami yang pertama ialah rutin memijat kulit kepala. Hal ini dipercaya dapat berfungsi mengembalikan pertumbuhan rambut dengan cepat karena selama proses memijat kepala terjadi perenggangan yang membantu pertumbuhan dan ketebalan rambut.Agar mendapatkan hasil optimal, direkomendasikan para ahli untuk memijat kepala secara rutin. Selain dapat membantu memanjangkan rambut, memijat kepala juga berfungsi meredakan stres akibat ketegangan.
Putih Telur
Putih telur salah satu bahan yang dapat digunakan untuk mengatasi berbagai macam masalah pada rambut. Salah satunya yakni untuk mengatasi rambut tipis dan mudah rontok.
Telur memiliki kandungan yang sangat baik untuk menyehatkan dan menebalkan rambut.
Nah, untuk kamu yang ingin mencoba, siapkan putih telur lalu oleskan ke kulit kepala dan diamkan beberapa menit, kemudian bilaslah dengan air bersih secukupnya.
Buah Jeruk
Buah jeruk yang kaya akan vitamin C juga berfungsi efektif untuk menumbuhkan rambut. Caranya pun terbilang mudah, belah jeruk menjadi dua bagian, kemudian oleskan irisan tersebut ke seluruh kulit kepala dan diamkan beberapa menit.Setelah itu diamkan beberapa menit, kemudian bilasl menggunakan air hingga bersih. Lakukan perawatan ini 2 hingga 3 kali dalam seminggu. Apabila aktivitas ini rutin kamu lakukan, maka memiliki rambut indah dan tebal bukan lagi sekedar mimpi.
Buah Alpukat
Salah satu cara memanjangkan rambut secara alami berikutnya yaitu menggunakan buah alpukat. Dilansir dari laman Healthline, kandungan vitamin E di dalam buah ini sangat baik untuk kesehatan rambut, serta sangat memberi manfaat memanjangkan dan menebalkan rambut.Cara mendapatkan manfaatnya cukup mudah, Anda hanya perlu menghancurkan buah alpukat sampai lembut dan campur dengan minyak zaitun. Setelah itu oleskan alpukat dan minyak zaitun tadi yang sudah tercampur ke kulit kepala dan diamkan sekitar 30 menit, lalu bilaslah hingga bersih.
Cara memanjangkan rambut secara alami yang pertama ialah rutin memijat kulit kepala. Hal ini dipercaya dapat berfungsi mengembalikan pertumbuhan rambut dengan cepat karena selama proses memijat kepala terjadi perenggangan yang membantu pertumbuhan dan ketebalan rambut.Agar mendapatkan hasil optimal, direkomendasikan para ahli untuk memijat kepala secara rutin. Selain dapat membantu memanjangkan rambut, memijat kepala juga berfungsi meredakan stres akibat ketegangan.
Putih Telur
Putih telur salah satu bahan yang dapat digunakan untuk mengatasi berbagai macam masalah pada rambut. Salah satunya yakni untuk mengatasi rambut tipis dan mudah rontok.
Telur memiliki kandungan yang sangat baik untuk menyehatkan dan menebalkan rambut.
Nah, untuk kamu yang ingin mencoba, siapkan putih telur lalu oleskan ke kulit kepala dan diamkan beberapa menit, kemudian bilaslah dengan air bersih secukupnya.
Buah Jeruk
Buah jeruk yang kaya akan vitamin C juga berfungsi efektif untuk menumbuhkan rambut. Caranya pun terbilang mudah, belah jeruk menjadi dua bagian, kemudian oleskan irisan tersebut ke seluruh kulit kepala dan diamkan beberapa menit.Setelah itu diamkan beberapa menit, kemudian bilasl menggunakan air hingga bersih. Lakukan perawatan ini 2 hingga 3 kali dalam seminggu. Apabila aktivitas ini rutin kamu lakukan, maka memiliki rambut indah dan tebal bukan lagi sekedar mimpi.
Buah Alpukat
Salah satu cara memanjangkan rambut secara alami berikutnya yaitu menggunakan buah alpukat. Dilansir dari laman Healthline, kandungan vitamin E di dalam buah ini sangat baik untuk kesehatan rambut, serta sangat memberi manfaat memanjangkan dan menebalkan rambut.Cara mendapatkan manfaatnya cukup mudah, Anda hanya perlu menghancurkan buah alpukat sampai lembut dan campur dengan minyak zaitun. Setelah itu oleskan alpukat dan minyak zaitun tadi yang sudah tercampur ke kulit kepala dan diamkan sekitar 30 menit, lalu bilaslah hingga bersih.
Penelusuran yang terkait dengan Cara Alami Memanjangkan Rambut
- cara memanjangkan rambut dengan cepat dan lurus
- cara memanjangkan rambut pria
- cara memanjangkan rambut dengan bawang merah
- cara memanjangkan rambut dengan lidah buaya
- cara cepat memanjangkan rambut pria dalam 1 minggu
- cara menumbuhkan rambut dengan cepat dalam 3 hari alami
- cara memanjangkan rambut dengan daun jambu
- cara memanjangkan rambut 30 cm dalam 1 minggu
0 Response to "Cara Alami Memanjangkan Rambut yang Benar dan Tepat"